DOA PUASA 40 HARI MENJELANG JUMAT AGUNG 3 APRIL 2015
Shalom
Peringatan Jumat Agung (Sengsara dan wafat Kristus di kayu salib) akan jatuh pada hari Jumat, 3 April 2015.
Saya mengajak kita semua untuk menyambut Jumat Agung dengan merendahkan diri di dalam doa puasa 40 hari, mulai hari Minggu, 22 Februari 2015.
Saya doakan Tuhan Yesus meneguhkan seberapa kita yang digerakkan Roh Kudus untuk bisa masuk di dalam doa puasa 40 hari menjelang Jumat Agung.
Tetap semangat di dalam Firman Tuhan dan Langkah Iman.
Maranatha!
(Indriatmo/PD Yoel)
* * * * *
DOA PUASA