PPB - Pertanyaan 03
Nama Kelas | : | Pembimbing Perjanjian Baru |
Nama Pelajaran | : | Latar Belakang Kitab-Kitab Injil dan Kehidupan Tuhan Yesus |
Kode Pertanyaan | : | PPB-T03 |
Pertanyaan 03 -- Latar Belakang Kitab-Kitab Injil dan Kehidupan Tuhan Yesus
INSTRUKSI
Sebelum mengerjakan tugas, diharapkan setiap peserta memperhatikan petunjuk berikut ini:
- Bacalah Bahan Pelajaran dan Referensi Pelajaran 03 dengan teliti.
- Jawablah pertanyaan pilihan ganda di bawah ini dengan memilih jawaban yang paling tepat.
- Apabila Anda mendapatkan kesulitan sehubungan dengan isi Bahan Pelajaran, silakan menghubungi Admin (kusuma@in-christ.net).
Selamat mengerjakan!
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan memilih jawaban yang tepat!
- Istilah "Sinoptik" berarti "melihat dari sudut pandang yang sama". Dalam hal ini, Kitab-kitab Injil yang dimaksud adalah sebagai berikut, kecuali ....
- Matius
- Lukas
- Markus
- Yohanes
- Karena dibesarkan di daerah Galilea, Yesus kemungkinan besar dapat berbicara bahasa berikut ini, kecuali ....
- Latin
- Aram
- Yunani
- Ibrani
- Kapernaum sering disebut sebagai markas pelayanan Yesus karena hal-hal sebagai berikut, kecuali....
- karena Yesus sering mengajar di sana pada hari Sabat
- karena Yesus sering membuat mukjizat
- karena Yesus sering melayani di sana, khususnya bagi rakyat jelata
- karena Yesus sering menginap di sana
- Dalam Alkitab, ada banyak gelar yang diberikan kepada Yesus, kecuali ....
- Anak Manusia
- Sokoguru
- Anak Allah
- Tuhan
Taxonomy upgrade extras:
Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PESTA