Pengalaman Belajar PPL

Jadi amat sangat penting untuk mempelajari latar belakang penulisan Perjanjian Lama sekalipun kami sebagai orang awam, setidak-tidaknya bisa memberikan jawaban ketika ada orang-orang yang beragama lain. Bisa menceritakan sejarah singkat manusia manusia mulai dari awal penciptaan sampai sejarah perkebangan umat manusia, dimana di dalamnya ada sejarah pekerjaan Allah, sejarah keselamatan sampai kronologis dimulai dari jaman Adam sampai Abraham bahkan sampai pembuangan di Babel, kemudian dapat mengetahui pembentukan Kanon Perjanjian Lama, ucapan yang berotoritas dan tulisan-tulisan yang juga berotoritas dan kita mengethui Kanon yang ditetapkan dan diterimanya Kanon Perjanjian Lama oleh umat Allah secara luas, karena memang ditemukan adanya bukti dari dalam Alkitab, karena ditulis oleh orang-orang yang hidupnya dipimpin oleh Roh Allah
Perjanjian Lama adalah bayang-bayang dari apa yang akan datang (Perjanjian Baru), dimana puncak dari berita Perjanjian Lama Dan Perjanjian Baru adalah Tuhan Yesus Kristus.

Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PESTA