DAS Pertanyaan 04

Nama Kursus : Doktrin Allah Sejati
Nama Pelajaran : Doktrin Tritunggal
Kode : DAS-T04

Pertanyaan 04 - DOKTRIN TRITUNGGAL

INSTRUKSI

Sebelum mengerjakan tugas, diharapkan setiap peserta memperhatikan petunjuk berikut ini:

  1. Bacalah Bahan Pelajaran dan semua Referensi Pelajaran 04 dengan teliti.
  2. Bacalah Pertanyaan (A) dan (B) di bawah ini, lalu jawablah dengan jelas dan tepat.
  3. Apabila Anda mendapatkan kesulitan sehubungan dengan isi Bahan Pelajaran, silakan menghubungi: < kusuma@in-christ.net >

Selamat mengerjakan!

Pertanyaan (A)

Jawablah pertanyaan di bawah ini memilih jawaban yang paling tepat!

  1. Tritunggal adalah Allah yang tunggal dan secara kekal dikenal dalam tiga pribadi yaitu Allah Bapa, Putra dan Roh Kudus dan ketiga-Nya ....
    1. memiliki tingkatan yang berbeda
    2. terpisah dalam tiga materi
    3. adalah Allah yang sempurna
    4. tidak mengenal satu dengan yang lain-Nya
  2. Konsep tritunggal dalam PB sebenarnya telah diperkenalkan di dalam PL dengan konsep ....
    1. teokrasi
    2. monoteis
    3. Allah yang memiliki banyak nama
    4. Allah esa yang jamak
  3. Istilah Tritunggal pertama kali dicetuskan oleh ....
    1. Arius (250 M - 336 M)
    2. Tertulianus (165 M - 220 M)
    3. Agustinus (354 M - 430 M)
    4. Rasul Paulus
    5. ... menentang ajaran Tritunggal dengan dasar Kolose 1:15.
      1. Arius (250 M - 336 M)
      2. Tertulianus (165 M - 220 M)
      3. Agustinus (354 M - 430 M)
      4. Rasul Paulus
    6. Ajaran yang mengakui keallahan Yesus dan Roh Kudus tetapi tingkatan-Nya lebih rendah dari Allah Bapa disebut dengan ajaran ....
      1. Adoptionisme
      2. Monarkianisme Dinamis
      3. Monarkianisme Modalistis
      4. Subordinasionisme
    7. Pengajaran bahwa Yesus adalah manusia biasa yang diadopsi oleh Allah dan diberikan kekuatan khusus pada saat Ia dibaptis adalah ajaran ....
      1. Adoptionisme
      2. Monarkianisme Dinamis
      3. Monarkianisme Modalistis
      4. Subordinasionisme
    8. Doktrin Tritunggal yang paling tuntas diformulasikan oleh ....
      1. Arius (250 M - 336 M)
      2. Tertulianus (165 M - 220 M)
      3. Agustinus (354 M - 430 M)
      4. Rasul Paulus
    9. Tiga pribadi dalam Tritunggal memiliki esensi yang sama, namun memiliki ... yang berbeda
      1. asal usul
      2. peran
      3. sifat
      4. kuasa
    10. Yesus bertugas untuk ... penebusan.
      1. mengefektifkan
      2. mengutus Anak untuk
      3. melaksanakan
      4. merencana
    11. Roh Kudus untuk ... penebusan.
      1. mengefektifkan
      2. mengutus Anak untuk
      3. melaksanakan
      4. merencanakan

    Pertanyaan (B)

    Jawablah pertanyaan ini dengan uraian yang tepat

    1. Bagaimanakah sikap para reformator gereja terhadap doktrin Tritunggal?
    2. Dalam pemahaman Anda bagaimana kaitan ketritunggalan Allah dengan konsep keselamatan?

    Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PESTA